Berikut Ini Cara Memperbaiki Bumper Mobil yang Renggang
Kemudian mulailah untuk melakukan penyetelan kembali lubang pada sekrup dengan pegangan bodi mobil. Pastikan jika komponen ini masih bisa digunakan, alias tidak rusak ya. Supaya Anda bisa memasangnya dengan baik dan tepat.
Apabila komponen tersebut patah atau rusak, maka buatlah penggantinya. Caranya yaitu dengan menempelkan serat fiber ke bagian bumper pada mobil. Kemudian Anda bisa mendiamkannya hingga beku. Kemudian lubangi serat fiber itu.
3. Pasang Bumper
Setelah semua langkah selesai, pasang kembali bumper mobil ke tempat semula. Jangan lupa untuk memasang kabel, sekrup dan juga grill ke tempat semula.
Pastikan untuk memasangnya sesuai dengan ukuran ya. Sebelumnya kan Anda telah mengukur berapa jarak kerenggangan. Jadi pastikan Anda telah memahami ukuran yang pas untuk mobil.