Ketahui Cara Membersihkan Kaca Lampu Mobil yang Buram
Membersihkan kaca lampu mobil yang buram bisa dilakukan secara mandiri oleh pemilik kendaraan. Kaca lampu jadi memburam begitu komponen tersebut memasuki usia yang tak lagi baru. Sehingga membuat cahaya yang dipancarkan nampak tak maksimal.
Anda bisa mencoba beberapa tips di bawah ini untuk membersihkannya, tanpa harus terburu-buru untuk membawanya ke bengkel terdekat. Apa bahan yang bisa dipakai membersihkan lampu kaca? Serta bagaimana caranya? Simak di bawah ini!
Bahan yang Bisa Digunakan Membersihkan Kaca Lampu Mobil
Bahan-bahan pembersih kaca lampu mobil yang akan dihimpun dalam pembahasan kali ini tergolong relatif mudah didapatkan di sekitar Anda. Sehingga tak akan terlalu repot mencarinya di toko terdekat. Simak uraiannya di bawah ini!
- Lotion
Untuk jenis lotion yang dipilih adalah lotion anti nyamuk. Anda bisa mengoleskannya memakai lap microfiber pada area lampu mobil yang kacanya sudah memburam.
- Cuka