Bahan Bakar Boros? Ini Bagian yang Perlu Diservis
Pengecekan oli juga harus dilakukan secara rutin untuk memastikan performa mobil tetap optimal. Jika Anda membawa mobil servis secara rutin maka pemeriksaan oli ini tidak akan terlewat.
Freepik.com
Saat Anda merasakan konsumsi bahan bakar boros, cobalah untuk mengecek kondisi oli. Jika oli tidak diganti secara rutin, maka kualitasnya akan terus menurun. Hal ini menyebabkan kinerja mesin ikut turun dan konsumsi bahan bakar jadi meningkat.
-
Filter Udara
Selain filter oli, filter udara juga bisa berpengaruh pada konsumsi bahan bakar pada mobil Anda. Cobalah untuk mengecek kondisi filter ketika konsumsi bahan bakar dirasa meningkat.
Filter udara ini berfungsi memberikan suplai udara bersih ke bagian mesin agar bisa bekerja secara optimal. Jika filter udara mengalami kerusakan maka mesin tidak akan bekerja dengan baik dan membutuhkan konsumsi bahan bakar lebih besar.
-
AC